BUKU "TIDAK CUKUP HANYA CINTA"

Alhamdullilah...
Setelah bertahun-tahun berkutat dengan kehidupan penulisan, akhirnya buku kumpulan cerpen "Tidak Cukup Hanya Cinta" ini hadir juga. Buku ini hadir sebagai wujud terimakasih ku kepada orang-orang yang selama ini mendukungku dalam aktifitas menulisku. khususnya suami dan buah hatiku, yang selalu hadir menemani hari-hariku yang penuh warna-warni. Cinta itu begitu indah dan sempurna. Setiap manusia akan merasakan kebahagian yang luar biasa bila panah cinta dianugrahkan kepadanya.Namun tidak cukup hanya cinta dalam mengarungi kehidupan ini......
1 komentar:
Write komentarDimana aku bs dptkan bukunya yuk??
ReplyAtau isinya udah di onlinekan?